Polsek Nyalindung Polres Sukabumi Gelar Patroli Dialogis untuk Antisipasi Bencana Alam dan Ciptakan Kamtibmas

    Polsek Nyalindung Polres Sukabumi Gelar Patroli Dialogis untuk Antisipasi Bencana Alam dan Ciptakan Kamtibmas
    Polsek Nyalindung Polres Sukabumi Gelar Patroli Dialogis untuk Antisipasi Bencana Alam dan Ciptakan Kamtibmas

    Nyalindung, Kabupaten Sukabumi – Polsek Nyalindung melaksanakan Patroli Dialogis untuk memastikan keamanan dan ketertiban masyarakat di wilayah hukum Polsek Nyalindung. Kegiatan ini dimulai pukul 10:15 WIB dan melibatkan dua petugas patroli, yaitu Bripka Ujang Rukmana dan Bripka Dede Irvana.

    Patroli dilaksanakan di wilayah rawan bencana pergerakan tanah, yakni di Kp. Jati, Desa Mekarsari, dan Kp. Gandasoli, Desa Cisitu, Kecamatan Nyalindung. Petugas patroli juga mengunjungi poskamling dan berinteraksi langsung dengan warga setempat.

    Kapolsek Nyalindung, AKP Joko Susanto Supono, S.Kom, mengungkapkan bahwa patroli ini juga bertujuan untuk mengingatkan warga akan pentingnya kewaspadaan terhadap bahaya pergerakan tanah dan longsor yang sering terjadi di musim hujan.

    "Kami mengimbau kepada warga untuk tetap menjaga keamanan dan ketertiban di lingkungan masing-masing. Meskipun wilayah ini rawan bencana pergerakan tanah, kami berharap warga bisa bekerja sama untuk menjaga keamanan bersama, " ujar Kapolsek Joko.

    Selain itu, petugas patroli juga memberikan himbauan terkait keselamatan berkendara, salah satunya dengan mengingatkan warga agar tidak menggunakan knalpot brong, yang bisa meresahkan masyarakat.

    Selama kegiatan berlangsung, situasi di wilayah hukum Polsek Nyalindung terpantau aman dan kondusif, dan warga memahami serta mendukung upaya petugas untuk menciptakan lingkungan yang lebih aman.

    polres sukabumi polda jabar
    Sukabumi

    Sukabumi

    Artikel Sebelumnya

    Polsek Nyalindung Polres Sukabumi Laksanakan...

    Artikel Berikutnya

    Polsek Nyalindung Polres Sukabumi Amankan...

    Berita terkait

    Bhabinkamtibmas Desa Cibenda Polsek Ciemas Polres Sukabumi Gelar Patroli Dialogis, Sampaikan Himbauan Kamtibmas
    Polsek Nyalindung Polres Sukabumi Gelar Patroli Dialogis untuk Jaga Kamtibmas dan Antisipasi Bencana
    Polsek Ciracap Polres Sukabumi Laksanakan Sambang Tokoh Pemuda Desa Mekarmukti untuk Tingkatkan Kamtibmas
    Polsek Gegerbitung Polres Sukabumi Laksanakan Anjangsana DDS untuk Meningkatkan Keamanan dan Ketertiban Warga
    Bhabinkamtibmas Desa Wangunsari Polsek Cisolok Polres Sukabumi Laksanakan DDS, Sampaikan Imbauan Kamtibmas
    Sosialisasi Penerimaan Peserta Didik Baru SMA Kemala Taruna Bhayangkara Tahun Ajaran 2025/2026
    MEMILIH WANITA JAWA BERDASARKAN PRIMBON
    Bhabinkamtibmas Desa Tegallega Polsek Lengkong Polres Sukabumi Galang Kesadaran Warga Hadapi Potensi Bencana dan Jaga Kondusivitas Menjelang Tahun Baru
    Kegiatan Anjangsana Bhabinkamtibmas Polsek Cikidang di Desa Sampora, Kecamatan Cikidang
    Bhabinkamtibmas Polsek Kalapanunggal di Desa Mekarjaya Gelar Door to Door System
    Bhabinkamtibmas Polsek Kalapanunggal Polres Sukabumi Sambangi Tokoh Masyarakat dalam Giat Door to Door System (DDS)
    Bhabinkamtibmas Bripka Ahmad Wijaya Polsek Lengkong Polres Sukabumi
    Tanpa Kenal lelah Seorang Polisi di Gegerbitung Terus Silaturahmi Bersama Warganya Ciptakan Lingkungan Kondusif
    Polsek Surade Polres Sukabumi Pengamanan Ops Lilin Lodaya 2023 dan Natal-Tahun Baru 2024 di Pantai Minajaya, Surade, Berlangsung Ketat
    Aiptu Bambang Bhabinkamtibmas Polsek Ciracap Polres Sukabumi Sambang Warganya

    Rekomendasi berita

    Nagari TV, TVnya Nagari!
    Hadiri Pelatihan Penyidik, Kapolri Minta Jajaran Cegah Potensi Kebocoran Anggaran Negara
    Dukung Asta Cita Presiden Prabowo, Polri Siap Wujudkan Swasembada Jagung 2025
    Kang Iyan Palabuhanratu: Saya Menjual Sayuran dan Bumbu Dapur, Silahkan Mampir dan Belanja
    Kapolsek Gegerbitung Pimpin Apel Pagi, Tekankan Integritas dan Disiplin Anggota

    Tags