Polsek Cikembar Amankan Acara Gebyar Taman Kanak-Kanak yang Diikuti Ratusan Bocah Cilik

    Polsek Cikembar Amankan Acara Gebyar Taman Kanak-Kanak yang Diikuti Ratusan Bocah Cilik
    Polsek Cikembar Amankan Acara Gebyar Taman Kanak-Kanak yang Diikuti Ratusan Bocah Cilik

    Sukabumi - Berlokasi di sekitar Gedung Serba Guna Ba'azul Asyhab Pusbang Da'i Asrama Haji Cikembang, Desa Sukamulya, Kecamatan Cikembar, Kabupaten Sukabumi, Personel Polsek Cikembar Polres Sukabumi, lakukan pengamanan pergelaran acara Gebyar Taman Kanak-Kanak yang di ikuti oleh ratusan bocah cilik yang berasal dari tiga Kecamatan yakni Cikembar, Warungkiara dan Bantargadung Kabupaten Sukabumi, Sabtu (20/05/23).

    " Acara bocah cilik yang di isi dengan berbagai macam perlombaan dan pentas seni anak-anak ini sengaja di lakukan pengamanan oleh Polsek Cikembar,  agar selama penyelenggaraan dapat berjalan dengan lancar dan aman, " ungkap Kapolsek Cikembar AKP Retno Panji.

    Kapolsek Cikembar AKP Ratno Panji Setiaji mengatakan, bahwa personil Kepolisian dalam hal ini Polsek Cikembar siap membantu serta memberikan pelayanan berupa pengamanan pada kegiatan-kegiatan positif yang melibatkan banyak masyarakat demi memberikan kenyamanan dan keamanan selama kegiatan berlangsung.

    " Kami dari Polsek Cikembar akan senantiasa membantu masyarakat dalam pengamanan acara yang bersifat positif, namun perijinan acaranya juga harus di tempuh sesuai prosedur yang ada agar penyelenggaraan acaranya tersebut berjalan dengan tertib dan lancar, " pungkasnya.

    polres sukabumi polda jabar kapolres sukabumi akbp maruly pardede aa dede
    Aa Ruslan Sutisna

    Aa Ruslan Sutisna

    Artikel Sebelumnya

    Kapolsek Warungkiara Berikan Tausiyah di...

    Artikel Berikutnya

    Himbauan Bhabinkamtibmas Polsek Simpenan...

    Berita terkait

    Safari Shalat Subuh Polsek Cisolok Polres Sukabumi Membangun Kedekatan dengan Masyarakat melalui Kegiatan Subling
    Program Paslon Nomor Dua Asep Japar Andreas Pro Masyarakat dari Mulai Bedah Rumah dan Pengobatan Gratis
    Sambang dan DDS Bhabinkamtibmas Polsek Cidahu Polres Sukabumi Ajak Warga Tangkil Jaga Kamtibmas Menjelang Pilkada 2024
    H. Latif Ketua Relawan Teu Kungsi Lila: Paslon Nomor Dua Asep Japar Andreas Layak Dilantik jadi Bupati Orang Sukabumi
    Polsek Surade Laksanakan Kegiatan Door to Door System (DDS) dan Cooling System di Desa Banyumurni
    Alur Cai Untuk Kabupaten Sukabumi Alam Kajaga Rakyat Sejahtera
    Polsek Parungkuda Polres Sukabumi Laksanakan Patroli Malam
    Polsek Cisolok Polres Sukabumi  Laksanakan Patroli Dialogis di Area Perkampungan untuk Antisipasi Gangguan Keamanan
    Polsek Cisolok Polres Sukabumi Laksanakan Patroli Dialogis dan Berikan Himbauan Kamtibmas di Area Wisata untuk Cegah Laka Laut
    Polsek Cidahu Gelar Safari Sholat Subuh Berjamaah di Majlis Ta'lim Assa'adah
    Bhabinkamtibmas Bripka Ahmad Wijaya Polsek Lengkong Polres Sukabumi
    Tanpa Kenal lelah Seorang Polisi di Gegerbitung Terus Silaturahmi Bersama Warganya Ciptakan Lingkungan Kondusif
    Bhabinkamtibmas Polsek Kalapanunggal Polres Sukabumi Sambangi Tokoh Masyarakat dalam Giat Door to Door System (DDS)
    Polsek Surade Polres Sukabumi Pengamanan Ops Lilin Lodaya 2023 dan Natal-Tahun Baru 2024 di Pantai Minajaya, Surade, Berlangsung Ketat
    Aiptu Bambang Bhabinkamtibmas Polsek Ciracap Polres Sukabumi Sambang Warganya

    Rekomendasi berita

    Nagari TV, TVnya Nagari!
    Mengenal Lebih Dekat Koperasi
    BINUS Learning Community Palembang Mengadakan Kegiatan Pengabdian kepada Masyarakat (PKM) dengan Tema "Cara Mudah Menentukan Harga Jual Produk yang Tepat!"
    Program Paslon Nomor Dua Asep Japar Andreas Pro Masyarakat dari Mulai Bedah Rumah dan Pengobatan Gratis
    Hendri Kampai: Merah Putih, Bukan Abu-Abu, Sekarang Saatnya Indonesia Berani Jadi Benar

    Tags