Ngeri..!!!, Polisi Temukan Pelajar Bawa Clurit ke Sekolah di Kalapanunggal Sukabumi

    Ngeri..!!!, Polisi Temukan Pelajar Bawa Clurit ke Sekolah di Kalapanunggal Sukabumi
    Ngeri..!!!, Polisi Temukan Pelajar Bawa Clurit ke Sekolah di Kalapanunggal Sukabumi

    Sukabumi - Aparat Kepolisian dari Polsek Kalapanunggal Polres Sukabumi mengamankan seorang pelajar SMP yang kedapatan membawa senjata tajam jenis clurit ke sekolah, Rabu (08/11/22).

    Menurut informasi yang dihimpun oleh tim liputan Humas Polres Sukabumi dari Kapolsek Kalapanunggal Polres Sukabumi AKP Ferry Poloso, dikatakan ada laporan dari pembina kesiswaan salah satu SMP Negeri di Kalapanunggal kepada petugas Bhabinkamtibmas Desa Pulosari Brigadir Agung Rahayu via telepon yang mana ada salah satu siswanya membawa senjata tajam.

    " Atas informasi itu, petugas Babin langsung saya perintahkan untuk mendatangi sekolah tersebut, " tegas AKP Ferry melalui Kasi Humas Polres Sukabumi Ipda Aah Saepul Rohman dikantornya.

    Kemudian lanjut Ferry, setelah sampai disekolah ternyata benar saja ada seorang siswa berinisial R yang merupakan pelajar kelas VIII di SMP itu kedapatan membawa senjata tajam sejenis clurit.

    " Senjata tajam tersebut dibuat dari besi behel dan dibentuk menjadi senjata jenis clurit, " ucap Ferry.

    Atas adanya temuan sajam yang dibawa pelajar ke sekolah, akhirnya pihaknya bersama sekolah kemudian memanggil orang tua R serta kepada R langsung diberikan pembinaan didepan orang tuanya oleh petugas Bhabinkamtibmas dan juga guru bagian kesiswaan.

    " Selain kepada R kita juga berikan pembinaan dan perhatian kepada siswa lainnya yang diduga menjadi teman satu kelompoknya, " sambung Ferry lagi.

    Ferry juga menekankan kepada pihak orang tua, agar selalu mengawasi perilaku anaknya sehari-hari, jangan sampai lengah bila perlu Ferry mengatakan barang bawaan anak agar selalu diperhatikan dan diawasi.

    sukabumi jabar
    Aa Ruslan Sutisna

    Aa Ruslan Sutisna

    Artikel Sebelumnya

    Polisi Temukan Indikasi Penjualan Miras...

    Artikel Berikutnya

    Serka Agus Sitepu Diskusi Ringan Dengan...

    Berita terkait

    Safari Shalat Subuh Polsek Cisolok Polres Sukabumi Membangun Kedekatan dengan Masyarakat melalui Kegiatan Subling
    Sambang dan DDS Bhabinkamtibmas Polsek Cidahu Polres Sukabumi Ajak Warga Tangkil Jaga Kamtibmas Menjelang Pilkada 2024
    Bhabinkamtibmas Polsek Palabuhanratu Polres Sukabumi Gelar Sambang Tokoh Agama di Desa Buniwangi untuk Dukung Pilkada Damai 2024
    Bhabinkamtibmas Desa Buniwangi Polsek Gegerbitung Polres Sukabumi Tingkatkan Kewaspadaan Warga Melalui Giat Anjangsana DDS
    Bhabinkamtibmas Desa Mekarsari Polsek Nyalindung Polres Sukabumi Galakkan DDS Menjelang Pilkada Serentak 2024
    Alur Cai Untuk Kabupaten Sukabumi Alam Kajaga Rakyat Sejahtera
    Polsek Parungkuda Polres Sukabumi Laksanakan Patroli Malam
    Polsek Cisolok Polres Sukabumi Laksanakan Patroli Dialogis dan Berikan Himbauan Kamtibmas di Area Wisata untuk Cegah Laka Laut
    Polsek Cisolok Polres Sukabumi  Laksanakan Patroli Dialogis di Area Perkampungan untuk Antisipasi Gangguan Keamanan
    Monitoring Pelantikan dan Bimtek KPPS Desa Loji Polsek Simpenan Polres Sukabumi Persiapan Sukseskan Pilkada 2024
    Bhabinkamtibmas Bripka Ahmad Wijaya Polsek Lengkong Polres Sukabumi
    Tanpa Kenal lelah Seorang Polisi di Gegerbitung Terus Silaturahmi Bersama Warganya Ciptakan Lingkungan Kondusif
    Bhabinkamtibmas Polsek Kalapanunggal Polres Sukabumi Sambangi Tokoh Masyarakat dalam Giat Door to Door System (DDS)
    Polsek Surade Polres Sukabumi Pengamanan Ops Lilin Lodaya 2023 dan Natal-Tahun Baru 2024 di Pantai Minajaya, Surade, Berlangsung Ketat
    Aiptu Bambang Bhabinkamtibmas Polsek Ciracap Polres Sukabumi Sambang Warganya

    Rekomendasi berita

    Nagari TV, TVnya Nagari!
    Mengenal Lebih Dekat Koperasi
    Hendri Kampai: Merah Putih, Bukan Abu-Abu, Sekarang Saatnya Indonesia Berani Jadi Benar
    Kapolri Tekankan Peran Penting Pemuda Muhammadiyah Dalam Wujudkan Indonesia Emas 
    Kapolri Beri Kenaikan Pangkat Anumerta ke Almarhum AKP Ulil Ryanto

    Tags