Kapolsek Cidahu Polres Sukabumi Antar ODGJ Berobat

    Kapolsek Cidahu Polres Sukabumi Antar ODGJ Berobat
    Kapolsek Cidahu Polres Sukabumi Antar ODGJ Berobat

    Sukabumi - Aipda Depy bersama Bripka Darwis anggota Polsek Cidahu Polres Sukabumi mendampingi keluarga (ODGJ) ke RSJ. Marzoeki MahdiCilendek Kota Bogor, Jumat (26/05/23).

    Keduanya mendampingi keluarga warga dalam Gangguan Jiwa (ODGJ) ke RSJ. Marzoeki MahdiCilendek Kota Bogor. Warga atas nama Ari Ramdhani (20), warga Kampung Papisangan Rt.02/04  Dess Pondokkaso Tengah Kecamatan Cidahu Kabupaten Sukabumi.

    " Anggota piket jaga Aipda DEPY bersama Bripka DARWIS   bersama pihak Nakes Puskesmas Cidahu mengantar Pasien berikut mendampingi keluarga untuk mendapatkan pengobatan di RSJ. Marzoeki MahdiCilendek Kota Bogor.
    Maksud tujuannya agar tidak terjadi hal - hal yang tidak diinginkan yang dapat meresahkan warga sekitar, " ungkap Kapolsek Cidahu Akp A. Suryana Bande kepada tim liputan Humas Polres Sukabumi.

    polres sukabumi akbp maruly pardede
    Aa Ruslan Sutisna

    Aa Ruslan Sutisna

    Artikel Sebelumnya

    Police Goes to school Oleh Bhabinkamtibmas...

    Artikel Berikutnya

    Polsek Palabuhanratu Monitor Penyaluran...

    Berita terkait

    Rekomendasi berita

    Nagari TV, TVnya Nagari!
    Mengenal Lebih Dekat Koperasi
    BINUS Learning Community Palembang Mengadakan Kegiatan Pengabdian kepada Masyarakat (PKM) dengan Tema "Cara Mudah Menentukan Harga Jual Produk yang Tepat!"
    Program Paslon Nomor Dua Asep Japar Andreas Pro Masyarakat dari Mulai Bedah Rumah dan Pengobatan Gratis
    Hendri Kampai: Merah Putih, Bukan Abu-Abu, Sekarang Saatnya Indonesia Berani Jadi Benar

    Tags